Sabtu, 22 September 2018
Selasa, 14 Maret 2017
10 Manfaat Minum Air Putih Bagi Kesehatan Tubuh Anda.
Awali rutinitas anda dengan meminum Wahdah Water air sehat berjuta manfaat, semoga keberkahan senantiasa menaungi segala aktifitas bapak ibu
10 Manfaat Minum Air Putih Bagi Kesehatan Tubuh Anda.
Mengkonsumsi air wahdah water bening akan menjaga keadaan tubuh tetap sehat dan organ-organ di dalamnya bisa bekerja secara maksimal.
Semua bagian tubuh manusia sangat membutuhkan asupan cairan contohnya kulit, jantung hingga otak. Meskipun tidak berwarna dan tidak berasa, air putih memiliki fungsi yang sangat penting bagi kesehatan tubuh manusia.
- Melarutkan makanan, vitamin dan mineral yang berguna dalam proses pencernaan dalam tubuh manusia.
- Bagi anda yang banyak menghabiskan waktu dengan dudukdi kursi, air putih menjadi pelumas untuk sendi sehingga mencegahartritisdan nyeri punggung.
- Membersihkan racun dari semua bagian tubuh kemudian membawanya ke hati dan ginjal untuk dibuang.
- Dapat membantu mengurangi stres,rasa cemas, dan depresi yang sedang anda alami.
- Menghaluskan kulitdan membantu mengurangi efek penuaan dengan mempercepat proses pergantian selkulit mati.
- Memberikan energi kepada otak dalam menjalankan fungsinya seperti berfikir, menerima respon mata dan memberi perintah pada bagian tubuh lain.
- Membantu mengencerkan darah serta mencegah penggumpalan darah ketika beredar ke seluruh bagian tubuh.
- Mencegah masalahimpotensikarenadehidrasidapat menghambat proses produksi hormon seks.
- Bagi ibu hamil, air putih berguna untuk membantu mengurangi mual di pagi hari akibat kehamilan.
- Untuk menurunkan berat badan, minum lah air putih pada waktunya dan anda akan kehilangan berat tubuh tanpa diet berlebih. Air dapat memisahkan rasa haus dan lapar sehingga anda tidak sering ngemil.
Manfaat Air Alkali Bagi Ibu Hamil. Beberapa keterangan para ahli, sangatlah menyarankan bagi Ibu-ibu hamil untuk terus mengkonsumsi Air Alkali. Dimana air ini dapat menambah cadangan mineral alkali dalam tubuh yang dibutuhkan oleh ibu dan janin selama masa kehamilan.
Konsumsi air alkali selain menguntungkan bagi janin dalam menetralisir limbah-limbah asam hasil metabolisme di dalam plasenta, juga dapat:
- Mengurangi resiko mual semasa hamil,
- Mengurangi resiko osteoporosis atau kehilangan gigi pada si ibu akibat cadangan mineral alkali dari tulang dan gigi tersebut diambil untuk menetralisir limbah asam dari si janin,
- Serta tentu saja meningkatkan kelancaran dalam proses persalinan sehingga bayi pun terlahir sehat dan terhindar dari terlahir kuning.
Selepas melahirkan pun ibu tetap disarankan untuk mengkonsumsi air alkali yang membawa banyak sekali manfaat baik bagi tubuh serta meningkatkan produksi ASI.
Dengan meminum 8 gelas air putih setiap hari, anda akan merasakan manfaat luar biasa bagi kesehatan tubuh. Jangan lupa, delapan merupakan jumlah minimal dan anda boleh menambah jumlahnya tanpa ada batasan,sebanyak-banyaknya!Sudahkah anda meminum air putih hari ini?
Rabu, 08 Maret 2017
Sup ikan gindara bawang bombay
Bahan-bahan
200 gr ikan gindara(potong kotak)
1 buah bawang bombay(potong kotak)
5 siung bawang putih(cincang)
1 buah tomat kecil(potong kotak)
1 sdm saos tiram
secukupnya minyak wijen
secukupnya garam dan penyedap rasa
secukupnya gula pasir
secukupnya air(buat kuah)
1 buah bawang bombay(potong kotak)
5 siung bawang putih(cincang)
1 buah tomat kecil(potong kotak)
1 sdm saos tiram
secukupnya minyak wijen
secukupnya garam dan penyedap rasa
secukupnya gula pasir
secukupnya air(buat kuah)
Langkah
Tumis bawang putih sampai harum lalu masukan bawang bombay dan tomat, Lalu setelah layu masukan ikan gindara tumis sebentar baru masukan air secukupnya aja
Tambahkan saos tiram,gula,garam,penyedap,and terahir minyak wijen,masak sampai ikan gindara matang lalu cicipin kalau sudah pas siap untuk di hidangkan…..gampang kan
Tambahkan saos tiram,gula,garam,penyedap,and terahir minyak wijen,masak sampai ikan gindara matang lalu cicipin kalau sudah pas siap untuk di hidangkan…..gampang kan
Grilled Gindara Steak
Bahan-bahan
500 gr (3 potong) gindara steak
2 siung bawang putih, cincang halus
1 sdt air jeruk lemon
1/4 sdt garam
1/4 sdt merica bubuk
2 sdm saus tiram
1 sdt kecap ikan
1 sdt minyak wijen
1 sdt wijen sangrai utk taburan
2 siung bawang putih, cincang halus
1 sdt air jeruk lemon
1/4 sdt garam
1/4 sdt merica bubuk
2 sdm saus tiram
1 sdt kecap ikan
1 sdt minyak wijen
1 sdt wijen sangrai utk taburan
Langkah
Lumuri ikan dengan air jeruk lemon, garam, merica bubuk, saus tiram, kecap ikan dan minyak wijen. Diamkan 30 menit. Tambahkan bawang putih. Aduk rata. Panggang ikan di atas wajan antilengket bergelombang yang sudah dipanaskan di atas api sedang dan diberi sedikit mentega sampai agak berkulit. Balik dan panggang sampai matang. Sajikan gindara panggang bersama taburan wijen sangrai dan pelengkap
Bacem Ikan Gindara
Ikan Gindara teksturnya lembut dan rasanya enak. Kalau di Banten ikan Gindara merupakan ikan vaforit, dan bi…selengkapnya
Tika Gartikayati
Tika Gartikayati
Ikqnnyq bisa ga ya diganti dengan tuja
Ekitchen
Ekitchen
Gampang banget yah buatnya..jadi laper nih siang2 liat menu ibu Sis
Bahan-bahan
250 gram Ikan Gindara
1 sendok teh Bawang Merah Halus
1 sendok teh Bawang Putih Halus
1 ruas Lengkuas (Laos)
1 sendok teh Garam
secukupnya Air
3 lembar Daun Salam
2 sendok makan Gula Merah
1 sendok makan Air Asam Jawa
Langkah
Bersihkan ikan, lalu ungkep dengan semua bumbu dan tambahkan air.
Masak terus sampai air mengering
Setelah mengering ikan digoreng sampai kering
Ini dia ikan gindaranya dah mateng
Ikan Gindara Panggang
Di resep asli, ikannya ikan salmon dan tanpa buah buahan. Karena adanya ikan gindara, aku buat dari ikan Gin…selengkapnya
Bahan-bahan
150 gram Ikan Gindara
1/2 buah Buah Kiwi
6 buah Tomat Cheri
1/2 sendok teh Garam
1/2 sendok teh Lada hitam Bubuk
1/2 sendok teh Bubuk Thyme kering
1/2 sendok teh Bubuk Basil kering
2 siung Bawang putih
3 butir Bawang merah
2 sendok makan Olive oil
1 sendok makan Air jeruk lemon
1 sendok makan Kecap ikan
1/2 buah Buah Kiwi
6 buah Tomat Cheri
1/2 sendok teh Garam
1/2 sendok teh Lada hitam Bubuk
1/2 sendok teh Bubuk Thyme kering
1/2 sendok teh Bubuk Basil kering
2 siung Bawang putih
3 butir Bawang merah
2 sendok makan Olive oil
1 sendok makan Air jeruk lemon
1 sendok makan Kecap ikan
Langkah
Rendam ikan Gindara dengan air jeruk lemon dan kecap ikan selama 15 menit, tiriskan. Buat bahan olesan dengan mencampur bawang putih dan bawang merah yang dicincang halus, olive oil, garam, lada, basil dan thyme.
Belah kiwi jadi 6 , tomat dibelah 2. Olesi kedua sisi ikan dg olesan olive oil. Ambil alumunium foil. Tata sebagian dari irisan kiwi dan tomat, letakan ikan gindara di atasnya, lalu tata lagi kiwi dan tomat di atas ikan.
Lipat alumunium foil lalu panggang dalam oven selama 20 menit
Lipat alumunium foil lalu panggang dalam oven selama 20 menit
Miso Sup Ikan Gindara
Lagi musim hujan dan ingin minum miso sup dengan variasi ikan gindara. Karena di kulkas masih tersisa daun…selengkapnya
Chintya Huang
Chintya Huang
Ikan gindara nya perlu di marinade dlu ngga ya boar ga amis? kalau perlu, di marinade dengan apa yah supaya ga mempengaruhi rasa soup nya. Thx
Akari Papa
Akari Papa
Ikan gindara tidak perlu dimarinade karena tergolong ikan daging putih sehingga tidak amis
Chintya Huang
Ikan gindara nya perlu di marinade dlu ngga ya boar ga amis? kalau perlu, di marinade dengan apa yah supaya ga mempengaruhi rasa soup nya. Thx
Akari Papa
Akari Papa
Ikan gindara tidak perlu dimarinade karena tergolong ikan daging putih sehingga tidak amis
Bahan-bahan
150 gram Ikan Gindara
150 gram Daun Sawi Putih
50 gram Jamur Shimeji
2 sendok makan Miso
1 sendok teh Bumbu penyedap
150 gram Daun Sawi Putih
50 gram Jamur Shimeji
2 sendok makan Miso
1 sendok teh Bumbu penyedap
Langkah
Didihkan air sekitar 600 ml. Masukkan potongan ikan, daun sawi putih dan shimeji dengan api sedang. Buang buih yang mengambang diatas. Masak sekitar 5 menit
Matikan api, masukkan miso (lebih baik jika ada saringan kecil) dan larutkan secara perlahan. Bisa ditambah dengan bumbu penyedap atau tambahkan miso lebih banyak jika perlu. Angkat dan sajikan
Matikan api, masukkan miso (lebih baik jika ada saringan kecil) dan larutkan secara perlahan. Bisa ditambah dengan bumbu penyedap atau tambahkan miso lebih banyak jika perlu. Angkat dan sajikan